Monday, October 31, 2016

Rangkuman

Menghubungkan LED umumnya adalah langkah yang dilakukan setelah
motherboard telah terpasang dengan baik. LED yang dapat dipasang adalah
untuk power, turbo, dan hard drive. Pengunci dan speaker merupakan dua kabel
pengantar penting lainnya dan biasanya disambungkan bersamaan dengan LED.
Setelah berhasil memasang motherboard pada case komputer, dilanjutkan
dengan memasang kabel power supply yang tepat. Dalam pemasangan drive,
lebih mudah mengkonfigurasi drive-drive sebelum dipasang kedalam case
komputer karena pengaturan jumper membutuhkan ruangan yang lebih luas.
Pertukaran sinyal data hard drive, CD-ROM dan DVD player dengan
pengatur pada satu motherboard dilakukan oleh satu kabel rata ribbon, seperti
halnya floppy drive. Papan sirkuit dan chip logis yang digunakan setiap drive
didesain untuk menerima daya sebesar +5v.

Share:

0 comments:

Post a Comment

BTemplates.com

Blog Archive

Powered by Blogger.

Blog Archive